Kamis, 22 September 2022

Cara Konfiurasi IP Address

    Hai teman teman, bagaimana kabar kalian hari ini? semoga kalian selalu dalam keadaan yang baik baik saja ya. Nah pada kesempatan hari ini saya akan menyampaikan sebuah materi yaitu tentang Cara Konfigurasi IP Address pada debian 8, tapi sebelum kita masuk ke dalam langkah langkahnya, alangkah baiknya kita memahami dulu tentang apa itu sebenarnya yang dimaksud dengan konfigurasi IP Address. Jadi Konfigurasi IP Address itu adalah suatu pensettingan yang dilakukan untuk menentukan alamat IP pada komputer yang terhubung dalam jaringan komputer. 

Berikut ini adalah langkah - langkah konfigurasi IP (pada debian 8) sebagai berikut :

1.Login ke debian 8 menggunakan user dan password
2.Masuk ke root dengan mengetikkan "su" kemudian enter dan masukkan password


3.Setelah masuk root kemudian ketikkan perintah nano /etc/network/interfaces


4.Lakukan setting IP Address sesuai yang kita kehendaki pada bagian yang paling bawah. 
Keterangan : eth0 adalah Lancard pertama yang terkoneksi dengan internet (WAN) 
                      eth1 adalah Lancard kedua yang terkoneksi dengan internet (LAN)
5.Simpan konfigurasi IP Address dengan perintah keyboard "Ctrl + X, kemudian tekan Y, lalu Enter"
6.Lakukan restart Network dengan perintah : /etc/init.d/networking reatart
7.Cek hasil konfigurasi IP Address dengan perintah : ifconfig Hasil dari perintah ifconfig harus menampilkan 3 ip yaitu : lo, eth0 dan eth1

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengertian Dan Manfaat Jaringan WAN

 Hai teman-teman semua... Bagaimana kabar kalian hari ini? Semoga kalian dalam keadaan baik-baik saja dan bahagia selalu. Oke jadi pada kese...